√ Hidup Sehat Cara Hembing : Mencegah Dan Mengatasi Flek Hitam Dari Dalam Dengan Cara Alamiah.

Pengobatan Alamiah Dari Dalam Ala Prof. H. M. Hembing.

Hidup sehat cara Hembing adalah suatu acara pengobatan herbal / alamiah / tradisional yang ditayangkan di RCTI setiap sabtu jam 11.30 wib. Sekitar tahun 1997.

Buku- buku karangan dari Prof. H. M. Hembing Wijayakusuma Banyak yang terbit dan bisa diperoleh di toko buku Gramedia atau di toko- toko buku lainnya. Judul - judul buku tersebut diantaranya saja yaitu :

  • Masakan untuk pengobatan dan kesehatan.
  • Minuman untuk pengobatan dan kesehatan.

  • Tanaman berkhasiat obat di Indonesia jilid 1. 2. 3. 4.
  • Hikmah shalat untuk pengobatan dan kesehatan. 
  • Selamatkan umat manusia dari kebinasaan.

  • Pernapasan meditasi qigong untuk pengobatan dan kesehatan.
  • Hidup sehat cara Hembing buku 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 
  • Ramuan tradisional untuk pengobatan darah tinggi.
  • Puasa itu sehat.
  • 15 menit menuju sehat dengan ayunan tangan.
  • Hidangan lezat penurun berat badan.

Simak juga : Vitacid. Pengalaman pribadi Mengobati jerawat membandel karena krim racikan abal-abal.

Tulisanku kali ini yaitu melanjutkan artikel sebelumnya yang membahas cara mencegah dan mengatasi flek Hitam secara alamiah / tradisional ala Prof. H. M. Hembing Wijaya Kusuma dengan cara pengobatan dari luar. 

Simak juga : "Dokter Terkejut: Bahan Alami Dekat Kita Mampu Lawan Panas Dalam dan Selamatkan Hari Anda!"

Dan kali ini tak perlu berlama- lama berbasa - basi kita langsung eksekusi aja ya sobatku. Ini dia penampakan Poto selebaran jawaban dari Team hidup sehat cara Hembing di RCTI. 

Yaitu cara mencegah dan mengatasi flek hitam dengan cara alamiah. pengobatan yang dari dalamnya. 

Simak juga: cara mengatasi gatal ketombe yang membandel secara alami 

√ Hidup Sehat Cara Hembing : Mencegah Dan Mengatasi Flek Hitam Dari Dalam Dengan Cara Alamiah.
Hidup Sehat Cara Hembing

Untuk lebih jelasnya berikut akan aku tulis ulang resep pengobatannya dibawah ini. 

1. Wortel + ketimun masing-masing secukupnya dipotong-potong kemudian tambahkan cuka beras putih, gula pasir dan garam masing-masing secukupnya lalu diaduk rata dan diamkan selama 6 jam kemudian dimakan. cuka beras putih dapat dibeli di supermarket.

Simak juga : "Obati Gatal Gigitan Kutu Kucing Dengan Ramuan Ajaib Dari Dapur, 5 Bahan Alami Ini Kulit Mulus Kembali!"

2. Sayur kol + labu parang + sawi putih dibersihkan lalu ditiriskan kemudian masukkan cuka beras putih secukupnya dan dimakan. 

3. Fat choi atau lumut laut berwarna hitam secukupnya ditumis atau dimasak sesuai selera dan dimakan secara teratur dapat dibeli di supermarket.

Simak juga : Solusi Gigi Kuning Cepat Putih Kembali, Karang Gigi Rontok Sendiri. Terbukti Dengan Bahan Alami Berikut Ini. Bikin Pecandu Kopi Tak Sedih Lagi.

4. Jali direndam selama 4 jam hingga lembut ditambah kacang hijau direndam dahulu masing-masing sebanyak 75 sampai 100 gram direbus dengan air secukupnya hingga lembut atau menjadi bubur lalu dimakan lakukan setiap hari secara teratur.

Simak juga : 2 Cara mencegah dan mengatasi Flek hitam dengan cara alamiah ala Prof. H. M.Hembing Wijayakusuma.

Jali dapat dibeli di supermarket. ( bentuk tanaman jali dapat dilihat pada buku tanaman berhasiat obat di Indonesia jilid ketiga karangan Prof hembing Wijayakusuma dkk ) buku tersebut dapat dibeli di toko buku Gramedia atau toko toko buku lainnya di kota Anda.

Simak juga: "Segudang Khasiat Lidah Buaya: Dari Penyembuh Alami, untuk Kecantikan Abadi Hingga Kesehatan Sejati, Telah Teruji!"

5. Cuka telur secukupnya lalu diminum. 

~> Cara membuat cuka telur : telur ayam yang berwarna kemerahan dan kecoklatan yang telah di steril dengan alkohol 75% kemudian dimasukkan ke dalam periuk tanah , keramik , toples kaca dan lain-lain rendam telur tersebut dengan cuka beras putih selama 4 hari ( 4 x 24 jam) atau paling lama 21 hari ( 21 x 24 jam ) hingga telur membengkak dan lembut.

Simak juga : √ Inilah Segudang Khasiat Kunyit, Rempah Ajaib Untuk Hidup Lebih Panjang Dan Sehat.

~> Cara menggunakan cuka telur. cuka telur dibuang kulitnya lalu dicampur dengan cuka beras putih bekas rendaman tadi sebanyak 100 sampai 200 cc kemudian diminum lakukan sehari satu sampai dua kali secara teratur setiap kali minum sebanyak 30 sampai 40 cc.

6. Jali secukupnya digiling halus kemudian diseduh dengan air secukupnya lalu diminum. setiap kali minum sebanyak 10 gram.

Simak juga : "Bahan Alami Memanjangkan dan Melentikkan Bulu Mata, Tampil Beda Dengan Tatapan Yang Menggoda"

Demikian cara mencegah dan mengatasi flek hitam dengan cara alamiah. pengobatan yang dari dalamnya.

Semoga bermanfaat buat sobat semua. Yang punya masalah seputar flek / melasma di wajahnya semoga lekas sembuh dan bisa mulus kembali.

Wassalam.
Salam sehat Alami 🙏

Postingan Populer

√ 3 Cara Ampuh Membersihkan Noda Karat Pada Peralatan Besi Secara Alami, Ternyata Mudah Dan Efektif.

√ Rahasia Ampuh Mengobati Bisul Secara Alami Dan Tradisional, Panduan Perawatan Untuk Bisul Tanpa Mata DiSelangkangan Yang Mudah DiTerapkan.

√Tips Menata Isian Nasi Box Untuk Bekal Sekolah Dan Kerja, Cara Kreatif Menyusun Menu Variatif Agar Selalu Segar Serta Menggugah Selera.

√Mengatasi Kejenuhan Rutinitas Sehari-hari, Strategi Efektif Membuat Hidupmu Semangat Lagi.

√ Skincare Ampuh Mengecilkan Pori-pori, Wajah Licin, Halus Dan Mulus Dengan Bahan Alami.

√Ramuan Cepat Hamil, Trik Ampuh Menyuburkan Kandungan Dan Waktu Terbaik Setelah Haid Agar Promil Berhasil.